Sumber gambar: https://belajar.id/ Bapak dan Ibu guru hebat semua, tentu Anda pernah mendengar mengenai akun belajar.id, bukan?! Nah, melalui artikel singkat ini, saya ingin mengajar Anda semua untuk lebih mengenal akun belajar.id. Hmmm, apa itu apa itu akun belajar.id sebenarnya? Begini, akun belajar.id diberikan kepada peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan…