Temukan Ide Menulis Dengan Mengunjungi Blog Orang Lain Posted on Februari 26, 2021 By gurudionindonesia Kunjungi Tulisan Blogger Lainnya (Sumber foto: https://www.uprint.id ) Oleh: Dionisius Agus Puguh Santosa, SE, MM Barangkali sebagai penulis Anda mempunyai kebiasaan tertentu yang unik, salah satunya adalah selalu menyempatkan diri untuk mengunjungi blog orang lain. Namun ada sebagian orang yang berpandangan bahwa aktivitas yang demikian itu hanya “buang-buang waktu” saja! Apakah memang… Read more